DPLK BRI Ajak UMKM Persiapkan Dana Pensiun Sejak Dini

Liputan6.com, Jakarta Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK) BRI menyelenggarakan kelas edukasi bertajuk UMKM Pun Bisa Punya Pensiun dalam pojok investasi di acara Pesta Rakyat Simpedes (PRS) BRI di Pandaan, Jawa Timur, beberapa waktu lalu. Hal itu merupakan bentuk partisipasi aktif DPLK untuk meningkatkan literasi keuangan di Indonesia.  Berkaitan dengan hal kegiatan tersebut, Direktur Bisnis Wholesale …

DPLK BRI Ajak UMKM Persiapkan Dana Pensiun Sejak Dini Read More »

Sudah Belanjakan Rp 24 Triliun, Menhub: Kontrak Sudah, Tinggal Pencairan

Liputan6.com, Jakarta Realisasi anggaran Kementerian Perhubungan sudah mencapai Rp 24,76 triliun hingga November 2023 ini. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menegaskan penggunaan anggaran bisa maksimal tahun ini. Budi Karya Sumadimengungkap, sejumlah kontrak kerja sudah disepakati. Sisanya, tinggal menunggu pencairan dana dari pagu anggaran yang sudah ditetapkan.   “Tahun lalu kami targetkan 97 persen, tapi …

Sudah Belanjakan Rp 24 Triliun, Menhub: Kontrak Sudah, Tinggal Pencairan Read More »

Konsisten Jalankan SDGs, Bank Jatim Boyong Penghargaan Gold Rank ASRRAT 2023

Sampai dengan bulan kesembilan di tahun 2023, kinerja bankjatim secara keseluruhan relatif memenuhi target. Antara lain asset tumbuh sebesar 8,69% (YoY) atau sebesar Rp107 triliun dengan kontribusi dari peningkatan asset produktif yaitu kepemilikan surat berharga yang naik 10,29% (YoY), penyaluran kredit tumbuh 12,61% (YoY) dan pengelolaan asset produktif perseroan menghasilkan pendapatan bunga yang tumbuh 3,8% …

Konsisten Jalankan SDGs, Bank Jatim Boyong Penghargaan Gold Rank ASRRAT 2023 Read More »

IMF Kerek Prediksi Pertumbuhan Ekonomi China pada 2023

Liputan6.com, Jakarta – The International Monetary Fund (IMF) atau Dana Moneter Internasional menaikkan perkiraan pertumbuhan ekonomi China menjadi 5,4 persen pada 2023. Namun, IMF juga memperingatkan kesulitan di real estate masih terus berlanjut. Dikutip dari laman CNBC, Selasa (7/11/2023), IMF menyebutkan pertumbuhan kuartal III lebih baik dari perkiraan dan pengumuman kebijakan baru-baru ini. Namun, IMF …

IMF Kerek Prediksi Pertumbuhan Ekonomi China pada 2023 Read More »

Ini Dia Keuntungan Pakai Kendaraan Listrik, Mulai Segi Biaya hingga Lingkungan

Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) memastikan bahwa sejumlah perusahaan otomotif tengah berdiskusi dengan pemerintah untuk investasi kendaraan listrik (electric vehicle/EV) di Indonesia. Perusahaan-perusahaan tersebut berencana membangun pabrik di Indonesia.  Deputi Bidang Koordinasi Infrastruktur dan Transportasi Kemenko Marves Rachmat Kaimudin mencatat, sebanyak 7 perusahaan otomotif dari berbagai negara tengah menjalin diskusi tersebut. “Indonesia tengah menarik minat dari berbagai perwakilan EV …

Ini Dia Keuntungan Pakai Kendaraan Listrik, Mulai Segi Biaya hingga Lingkungan Read More »

Proyek IKN Nusantara Banjir Dukungan 13 Badan PBB

  Liputan6.com, Jakarta Lembaga Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) kembali menegaskan dukungannya terhadap pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). Hal tersebut dinyatakan lewat penyerahan Declaration of Intent untuk kerja sama antara PBB dan Otorita IKN dalam mewujudkan agenda pembangunan berkelanjutan di IKN. Penyerahan tersebut dilakukan oleh Koordinator Tetap PBB untuk Indoneisa Valerie Julliand kepada Kepala Otorita IKN  Bambang …

Proyek IKN Nusantara Banjir Dukungan 13 Badan PBB Read More »

Pemerintah Lunasi Utang Pupuk Subsidi Rp 16,7 Triliun Bulan Ini

Liputan6.com, Jakarta – Pemerintah akan melunasi utang subsidi pupuk ke PT Pupuk Indonesia senilai Rp 16,7 triliun tahun ini. Saat ini, proses administrasi sudah diselesaikan oleh Kementerian Pertanian dan Kementerian BUMN. Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo atau Tiko mengatakan proses administrasi atas utang pemerintah soal pupuk subsidi itu sudah selesai. “Udah di-support, aman, aman. Diproses-diproses,” …

Pemerintah Lunasi Utang Pupuk Subsidi Rp 16,7 Triliun Bulan Ini Read More »

Mentan Permudah Syarat Penerima Pupuk Subsidi, Regulasi Rampung 2 Minggu Lagi

Sebelumnya, Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengungkap banyak petani sebagai penerima pupuk subsidi belum mengantongi kartu tani. Alhasil, sejumlah petani itu tak bisa mengakses pupuk subsidi. “Jadi gini, di lapangan nih yang tidak punya kartu tani, kemudian daerah pegunungan jauh dari kota, ini yang sulit mendapatkan pupuk dan tidak punya kartu. Bahkan, maaf, pendidikan rendah …

Mentan Permudah Syarat Penerima Pupuk Subsidi, Regulasi Rampung 2 Minggu Lagi Read More »

Percepatan Penyaluran KUR Jadi Mesin Pendorong Pertumbuhan Ekonomi

Liputan6.com, Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal III-2023 mencapai 4,94% secara year on year (yoy). Realisasi pertumbuhan ekonomi ini melambat jika dibanding 7 kuartal sebelumnya yang selalu berada di atas 5%. Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, butuh upaya antisipasi agar pertumbuhan ekonomi kembali di atas 5%. Pemerintah pun mengandalkan stimulus fiskal, …

Percepatan Penyaluran KUR Jadi Mesin Pendorong Pertumbuhan Ekonomi Read More »

Daftar Lengkap Pemimpin yang Masuk Asia’s Power Businesswomen 2023 versi Forbes

18.Cofounder dan Chief Technology Officer C.E Info Systems Rashmi Verma (67) asal India Sejak meluncurkan C.E. Info Systems, perusahaan senilai USD 1,4 miliar di belakang aplikasi navigasi India Mappls, Rashmi Verma telah membantu memetakan hampir 18 juta tempat termausk bukit, bangunan terkenal, 15 juta alamt, dan 6,6 juta kilometer jalan. Perusahaan yang berbasis di New …

Daftar Lengkap Pemimpin yang Masuk Asia’s Power Businesswomen 2023 versi Forbes Read More »