Author name: admin

Alasan Dirut Garuda Indonesia Tempuh Upaya Hukum Terkait Dugaan Pencemaran Nama Baik

Liputan6.com, Jakarta – Direktur Utama (Dirut) PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GIAA) Irfan Setiaputra tengah menempuh upaya hukum sehubungan dengan dugaan pencemaran nama baik yang dilakukan oleh Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Sekarga Dwi Yulianta dan Pengacara Sekarga Tommy Tampatty. Melalui kuasa hukum yang ditunjuk, Petrus Selestinus menyatakan laporan tersebut telah disampaikan kepada Polda Metro …

Alasan Dirut Garuda Indonesia Tempuh Upaya Hukum Terkait Dugaan Pencemaran Nama Baik Read More »

LRT Jabodebek Berasap di Stasiun Halim, Manajemen Sebut Bukan Terbakar

Liputan6.com, Jakarta Viral rangkaian kereta LRT Jabodebek mengeluarkan asap yang cukup tebal di Stasiun Halim yang memicu alarm kebakaran. Namun, manajemen KAI Divisi LRT Jabodebek membantah kalau sarana tersebut terbakar. Manager PR LRT Jabodebek, Mahendro Trang Bawono menjelaskan hal itu terjadi pada Kamis, 21 Desember 2023 sekitar pukul 12.06 WIB di Stasiun Halim.   …

LRT Jabodebek Berasap di Stasiun Halim, Manajemen Sebut Bukan Terbakar Read More »

Transjakarta Operasikan 100 Bus Listrik, Kemenhub: Belum Cukup

Liputan6.com, Jakarta Transjakarta akan mengoperasikan 100 unit bus listrik di DKI Jakarta akhir tahun ini. Namun, hal itu dipandang masih belum cukup untuk melayani penumpang sekaligus menekan emisi karbon. Hal ini diungkap Plt Kepala Badan Pengatur Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Kementerian Perhubungan, Suharto. Mengingat lagi upaya menekan emisi karbon di DKI Jakarta menghadapi tantangan besar. “Apakah …

Transjakarta Operasikan 100 Bus Listrik, Kemenhub: Belum Cukup Read More »

Kinerja WSBP di Tahun 2023 dan Prospek Bisnis di Tahun 2024 Cerah, Ini Alasannya!

Purbayu mengungkapkan, WSBP menargetkan pada tahun 2024 revenue dapat tumbuh sebesar 25-35% dibandingkan tahun 2023 dengan keseluruhan rata-rata margin laba kotor sebesar 15-16% serta menargetkan EBITDA positif pada tahun 2024.  “Dukungan optimalisasi quarry akan menjadi kunci dalam mendukung efisiensi biaya produksi dan menjaga profitabilitas yang berkelanjutan,” ungkapnya. Di sisi lain, Purbayu menyebut bahwa dalam langkah …

Kinerja WSBP di Tahun 2023 dan Prospek Bisnis di Tahun 2024 Cerah, Ini Alasannya! Read More »

Debat Cawapres 2024, Pelaku Pasar Modal Bakal Cermati Isu Ekonomi Ini

Sebelumnya diberitakan, Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI akan menggelar debat capres-cawapres kedua ini di Jakarta Convention Center (JCC),  pada Jumat 22 Desember, mulai pukul 19.00 WIB. Debat cawapres 2024 ini mengusung tema Ekonomi (ekonomi kerakyatan serta ekonomi digital), Keuangan, Investasi Pajak, Perdagangan, Pengelolaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN)-Anggaran Pengelolaan Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD), dan Perkotaan. Ekonom …

Debat Cawapres 2024, Pelaku Pasar Modal Bakal Cermati Isu Ekonomi Ini Read More »

Menko Airlangga Beberkan 3 Mesin Ekonomi Capai Ekonomi di Atas 5%

Liputan6.com, Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, mengatakan untuk mencapai pertumbuhan ekonomi di atas 5 persen terdapat tiga mesin ekonomi yang perlu dimaksimalkan. “Kita perlu menggerakkan dan memaksimalkan tiga mesin ekonomi untuk bisa terus berfungsi secara berkesinambungan ke depan,” kata Menko Airlangga dalam Seminar Nasional Outlook Perekonomian Indonesia “Optimisme Penguatan Ekonomi Nasional Di …

Menko Airlangga Beberkan 3 Mesin Ekonomi Capai Ekonomi di Atas 5% Read More »

26 Bus Listrik DAMRI Bakal Mengaspal di Jakarta Akhir Tahun Ini, Intip Penampakannya

Liputan6.com, Jakarta Sebanyak 26 unit bus listrik milik DAMRI akan kembali beroperasi di DKI Jakarta akhir tahun ini. Ini jadi bentuk kerja sama antara Perum DAMRI dan PT Transportasi Jakarta (Transjakarta). Keseluruhan unit bus ini merupakan hasil rakitan dari Skywell, perusahaan bus asal China. Direktur Komersial dan Pengembangan Usaha DAMRI Dadan Rudiansyah menyebut ini jadi …

26 Bus Listrik DAMRI Bakal Mengaspal di Jakarta Akhir Tahun Ini, Intip Penampakannya Read More »

Utang Indonesia Tembus Rp 8.000 Triliun, Airlangga Hartarto: Masih Aman

Sebelumnya, Bank Indonesia (BI) mengungkapkan aliran masuk modal asing dalam bentuk investasi portofolio ke pasar keuangan domestik terus berlanjut, di mana net inflows pada triwulan IV (hingga 19 Desember 2023) tercatat sebesar USD 5,1 miliar. Posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir November 2023 juga naik menjadi USD 138,1 miliar, atau setara pembiayaan 6,3 bulan impor atau 6,1 bulan impor dan pembayaran …

Utang Indonesia Tembus Rp 8.000 Triliun, Airlangga Hartarto: Masih Aman Read More »

96 Negara Jadi Pasien IMF, Begini Ramalan Ekonomi Indonesia di 2024 Versi Jokowi

Sebelumnya, Bank Indonesia (BI) mengatakan bahwa pihaknya terus menempuh kebijakan makroprudensial longgar untuk mendorong kredit/pembiayaan perbankan kepada dunia usaha dan rumah tangga. Harapannya bisa menjadi dasar pertumbuhan ekonomi Indonesia. Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo mengungkapkan, akselerasi digitalisasi sistem pembayaran juga terus didorong untuk meningkatkan volume transaksi dan memperluas inklusi ekonomi-keuangan digital, termasuk digitalisasi transaksi keuangan Pemerintah Pusat dan Daerah. …

96 Negara Jadi Pasien IMF, Begini Ramalan Ekonomi Indonesia di 2024 Versi Jokowi Read More »

Menteri ESDM Apresiasi Pertamina Optimalkan Layanan Jelang Nataru 2024

Liputan6.com, Cilacap Direktur Utama PT Kilang Pertamina Internasional (KPI), Taufik Adityawarman dan Direktur Utama PT Pertamina Patra Niaga, Riva Siahaan mendampingi Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif, saat melakukan kunjungan ke Kilang Pertamina Cilacap, Jawa Tengah, Kamis (21/12). Lawatan tersebut dalam rangka meninjau kesiapan Pertamina untuk memenuhi kebutuhan pasokan BBM di masa …

Menteri ESDM Apresiasi Pertamina Optimalkan Layanan Jelang Nataru 2024 Read More »