Uncategorized

Daftar Harga Emas Hari Ini 14 November: Antam dan Batik Tetap, UBS dan Retro Naik

Harga emas naik lebih tinggi seiring pelemahan dolar pada hari Senin. Sementara investor menantikan data inflasi utama AS yang akan dirilis minggu ini yang dapat memberikan petunjuk mengenai sikap suku bunga Federal Reserve. Dikutip dari CNBC, Selasa (14/11/2023), harga emas dunia naik 0,46% menjadi USD 1,945,5072 per ons. Harga emas berjangka AS naik 0,64% menjadi USD 1.950,10.Indeks dolar turun 0,16%, membuat …

Daftar Harga Emas Hari Ini 14 November: Antam dan Batik Tetap, UBS dan Retro Naik Read More »

Harga Emas Dunia Naik Jelang Pengumuman Inflasi AS

Harga emas diprediksi terus mengalami kesulitan untuk naik pada pekan ini. Prediksi harga emas akan turun disebabkan Ketua Bank Sentral Amerika Serikat (AS), Federal Reserve (The Fed) Jerome Powell telah “menutup pintu” untuk menghentikan potensi bias dovish yang masuk ke pasar. Pada hari Kamis pekan lalu, di sebuah acara yang diselenggarakan oleh Dana Moneter Internasional (IMF), Powell mengatakan bahwa bank sentral tidak …

Harga Emas Dunia Naik Jelang Pengumuman Inflasi AS Read More »

Beri Eksposur Lebih Besar di Shopee 11.11 Big Sale, Brand Lokal dan UMKM Catat Peningkatan Transaksi Hingga 7 Kali Lipat

Dalam era digital yang terus berkembang, penting bagi brand lokal dan UMKM untuk terus berinovasi, memanfaatkan peluang yang ada, dan terus bertransformasi sehingga memperkuat eksistensi mereka. Apalagi di periode belanja menuju akhir tahun menjadi momen penting bagi konsumen untuk mengejar promo menarik, penawaran spesial, dan berbagai kelengkapan produk untuk memenuhi berbagai kebutuhannya. Brand lokal dan …

Beri Eksposur Lebih Besar di Shopee 11.11 Big Sale, Brand Lokal dan UMKM Catat Peningkatan Transaksi Hingga 7 Kali Lipat Read More »

Krakatau Posco Gandeng Kemenperin Ciptakan SDM Ahli Industri Baja

Kualitas sumber daya manusia merupakan kunci keberhasilan masa depan bangsa. Maka dari itu Krakatau Posco bersama Pusat Pengembangan Pendidikan Vokasi Industri Kementerian Perindustrian RI menandatangani nota kesepahaman bersama untuk menyiapkan sumber daya manusia yang unggul melalui pembentukan kelas industri baja. Menurut Dicky, program ini akan memperkenalkan program khusus “Steel Industry Technology Class” yang melibatkan budaya …

Krakatau Posco Gandeng Kemenperin Ciptakan SDM Ahli Industri Baja Read More »

Asosiasi Maskapai Minta Tarif Batas Atas Dihapus, Kemenhub Buka Suara

Diberitakan sebelumnya, Asosiasi Perusahaan Penerbangan Nasional Indonesia (INACA) mengusulkan kepada pemerintah menghapus tarif batas atas tiket pesawat dan nantinya harga tiket pesawat diserahkan kepada mekanisme pasar. “Ini mungkin menjadi salah satu usulan dari kami tadi bahwa kalau bisa tarif batas atas ini ditiadakan sehingga menyerahkan kepada mekanisme pasar,” kata Ketua Umum INACA Denon Prawiraatmadja melansir …

Asosiasi Maskapai Minta Tarif Batas Atas Dihapus, Kemenhub Buka Suara Read More »

Terkuak, Gen Z dan Y Penopang Konsumsi Domestik Indonesia

Liputan6.com, Jakarta Bank Indonesia (BI) mengungkapkan jika sumber pertumbuhan ekonomi nasional terutama berasal dari kuatnya permintaan domestik sejalan dengan kenaikan pertumbuhan konsumsi rumah tangga. Di mana, generasi Y atau milenial dan generasi Z (Gen Z) menjadi penopang. Ini diungkapkan Direktur Departemen Kebijakan Ekonomi dan Moneter (DKEM) Bank Indonesia (BI) Erwindo Kolopaking. Dia mengatakan, konsumsi rumah …

Terkuak, Gen Z dan Y Penopang Konsumsi Domestik Indonesia Read More »

Jaga Inflasi, BI Awasi Dampak Kenaikan Harga Energi dan Pangan Global

Liputan6.com, Jakarta Bank Indonesia (BI) akan terus mencermati sejumlah risikoyang dapat menimbulkan tekanan terhadap tetap terkendalinya inflasi di ke depannya. Ini termasuk dampak kenaikan harga energi dan pangan global serta tekanan depresiasi nilai tukar Rupiah terhadap imported inflation. Direktur Departemen Kebijakan Ekonomi dan Moneter (DKEM) Bank Indonesia (BI) Erwindo Kolopaking, menyebutkan Inflasi IHK Oktober 2023 tercatat sebesar 2,56%(yoy) …

Jaga Inflasi, BI Awasi Dampak Kenaikan Harga Energi dan Pangan Global Read More »

PLN Rampungkan Persiapan Suplai Listrik Andal di Gelaran FIFA World Cup U-17

Liputan6.com, Jakarta Sejumlah persiapan agar gelaran FIFA World Cup U-17 berjalan lancar terus dilakukan, seperti yang dilakukan PT PLN (Persero). Untuk memastikan kesiapan kelistrikan FIFA World Cup U-17 yang akan diselenggarakan pada 10 November 2023 hingga 2 Desember 2023, PLN merampungkan persiapan kelistrikan di seluruh venue stadion utama World Cup U-17 yaitu Jakarta International Stadium …

PLN Rampungkan Persiapan Suplai Listrik Andal di Gelaran FIFA World Cup U-17 Read More »

PLN Rampungkan Persiapan Suplai Listrik Andal di Gelaran FIFA World Cup U17

Liputan6.com, Jakarta Sejumlah persiapan agar gelaran FIFA World Cup U17 berjalan lancar terus dilakukan, seperti yang dilakukan PT PLN (Persero). Untuk memastikan kesiapan kelistrikan FIFA World Cup U17 yang akan diselenggarakan pada 10 November 2023 hingga 2 Desember 2023, PLN merampungkan persiapan kelistrikan di seluruh venue stadion utama World Cup U17 yaitu Jakarta International Stadium …

PLN Rampungkan Persiapan Suplai Listrik Andal di Gelaran FIFA World Cup U17 Read More »

Hak Jawab Andri Tedjadharma Soal Penyitaan Aset Bank Centris Oleh Satgas BLBI

Liputan6.com, Jakarta Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (Satgas BLBI) kembali melakukan penyitaan harta kekayaan lainnya, serta penguasaan fisik aset tanah dan bangunan melalui pemasangan plang pengamanan di wilayah Bali dengan estimasi nilai sebesar Rp287.739.352.000. Berikut rincian penyitaan aset tanah dan bangunan di Bali: 1. Harta kekayaan lainnya Obligor PKPS Bank …

Hak Jawab Andri Tedjadharma Soal Penyitaan Aset Bank Centris Oleh Satgas BLBI Read More »