Uncategorized

Daftar Harga Emas Hari Ini 27 Oktober 2023, Antam hingga UBS Semuanya Naik

Harga emas sedikit lebih tinggi pada hari Kamis karena permintaan safe-haven yang stabil yang dipicu oleh konflik Timur Tengah membantu harga emas batangan mengatasi tekanan dari data AS yang kuat yang memadamkan ketakutan resesi. Dikutip dari CNBC, Jumat (27/10/2023), harga emas dunia di pasar spot naik 0,3% menjadi USD 1,986.29 per ounce. Di awal sesi, harga hanya sedikit dari level …

Daftar Harga Emas Hari Ini 27 Oktober 2023, Antam hingga UBS Semuanya Naik Read More »

Jokowi Resmikan Sistem Pengelolaan Air Limbah Pertama sejak 9 Tahun

Liputan6.com, Jakarta Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Sistem Pengelolaan Air Limbah Domestik Terpusat (SPALD-T) Sei Selayur di Kota Palembang, Sumatera Selatan, Kamis (26/10/2023). Jokowi mengatakan, pembangunan sistem pengelolaan air limbah tersebut sangat penting untuk meningkatkan kesehatan masyarakat dan kualitas lingkungan, khususnya di Sungai Musi, Kota Palembang. “Kita tahu Sungai Musi sangat penting bagi masyarakat di …

Jokowi Resmikan Sistem Pengelolaan Air Limbah Pertama sejak 9 Tahun Read More »

Amerika Serikat dan Negara Teluk Bidik Portofolio Investasi Rahasia Hamas hingga USD 1 Miliar

Liputan6.com, New York – Amerika Serikat bersama dengan beberapa negara di Timur Tengah meningkatkan upaya untuk menargetkan portofolio investasi “rahasia” Hamas yang diyakini pejabat pemerintah bernilai hingga USD 1 miliar  atau sekitar Rp 15,917 triliun (asumsi kurs Rp 15.917 per dolar Amerika Serikat). Dikutip dari CNN, Kamis (26/10/2023), pejabat AS mengatakan pada Selasa, 24 Oktober …

Amerika Serikat dan Negara Teluk Bidik Portofolio Investasi Rahasia Hamas hingga USD 1 Miliar Read More »

3 Perusahaan Taiwan Investasi Rp 15 Triliun di Indonesia

Mantan Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengungkapkan dua transformasi penting untuk mewujudkan target Indonesia menjadi negara berpendapatan tinggi pada tahun 2045. ”Untuk Indonesia menjadi negara berpendapatan tinggi pada tahun 2045, transformasi pertama yang penting adalah teknologi, yang kedua adalah industrialisasi. Itu bagian terpenting bagi saya,” kata Muhammad Lutfi daam 11th US-Indonesia Investment Summit di Mandarin Oriental, Kamis (26/10/2023). …

3 Perusahaan Taiwan Investasi Rp 15 Triliun di Indonesia Read More »

Tol hingga Pengembangan MRT Bikin Industri Properti Tumbuh Pesat

Cikarang kini menjadi salah satu kota industri terbesar di Asia Tenggara. Di kawasan industri Jababeka, Cikarang, Bekasi, yang luasnya mencapai 5.600 hektar itu kini terdapat lebih dari 2.000 perusahaan nasional dan multinasional yang berasal dari 30 negara di dunia. Kota Jababeka, yang menyatu dengan kawasan industri Jababeka, kini ditopang oleh berbagai fasilitas perkotaan yang lengkap. Kini, Kota …

Tol hingga Pengembangan MRT Bikin Industri Properti Tumbuh Pesat Read More »

Indonesia Punya Lebih dari 1.000 Pelabuhan Tikus, Jadi Pintu Masuk Barang Impor Ilegal

Liputan6.com, Cikarang Direktur Jenderal Bea Cukai Askolani mengungkap lokasi pelabuhan tikus yang menjadi pintu masuk barang ilegal ke Indonesia. “500 itu deteksi kita di Pesisir Timur Sumatera,” kata Askolani di Tempat Penimbunan Pabean (TPP) Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan, Cikarang, Kamis (26/10/2023). Bahkan Bea Cukai memperkirakan terdapat lebih dari 1.000 pelabuhan tikus tersebar …

Indonesia Punya Lebih dari 1.000 Pelabuhan Tikus, Jadi Pintu Masuk Barang Impor Ilegal Read More »

Bioetanol Diklaim Lebih Efisien dari Biodiesel, Ini Buktinya

Liputan6.com, Jakarta Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara (PTPN) Muhammad Abdul Ghani menilai bioetanol lebih efisien dibandingkan dengan biodiesel. Hal ini dilihat dari tingkat produksi diantara keduanya. “Saya ingin mengelaborasi dari perspektif efisiensi sumber daya. diantara dua komoditas energi yang berbasis Green yaitu Biodiesel dan bioetanol, itu sebenarnya yang paling efisien itu bioetanol,” ujar dia di …

Bioetanol Diklaim Lebih Efisien dari Biodiesel, Ini Buktinya Read More »

PPN Ditanggung Pemerintah, Beli Rumah Kini Makin Ringan

  Liputan6.com, Jakarta PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. atau BTN menyebut rencana insentif Pemerintah untuk sektor perumahan akan menjaga tren pertumbuhan penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) di perseroan tumbuh di level double digit. Seperti diketahui Pemerintah telah mengeluarkan kebijakan akan menanggung PPN untuk harga rumah sampai dengan Rp2 miliar. Pemerintah juga memberikan insentif bagi …

PPN Ditanggung Pemerintah, Beli Rumah Kini Makin Ringan Read More »

Menengok Outlet Daihatsu Chiba, Pegang Predikat Penjualan Nomor 1 di Jepang Selama 27 Tahun

  Liputan6.com, Tokyo – Tak hanya menjual tetapi memberikan layanan yang prima menjadi keharusan bagi semua outlet kendaraan milik Daihatsu. Salah satunya terlihat di salah satu outlet Daihatsu di Chiba Prefecture, Jepang. Bahkan, outlet yang berbatasan dengan Kota Tokyo ini berhasil menjadi outlet dengan penjualan nomor 1 selama 27 tahun berturut-turut di seluruh wilayah Jepang. Berada …

Menengok Outlet Daihatsu Chiba, Pegang Predikat Penjualan Nomor 1 di Jepang Selama 27 Tahun Read More »

BKI Gelar Pelatihan Pengujian Keselamatan Pelayaran Kapal Indonesia

Liputan6.com, Jakarta PT Biro Klasifikasi Indonesia (Persero) sebagai Lead Holding BUMN Jasa Survei “IDSurvey” menyelenggarakan kegiatan Customer Gathering dalam bentuk pelatihan. Acara ini bekerjasama dengan BKI Academy dengan tema Visual Inspection yang berfokus pada inspeksi dan pengujian secara visual, Non-Destructive Test (NDT) dan Destructive Test, serta Acceptance Criteria pada pemerikasan dan pengujian di wilayah Banten …

BKI Gelar Pelatihan Pengujian Keselamatan Pelayaran Kapal Indonesia Read More »