Author name: admin

Erick Thohir Bantah Perpanjang Kontrak Freeport Terburu-Buru, Begini Ceritanya

Liputan6.com, Jakarta Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir menyatakan dukungan soal perpanjangan kontrak PT Freeport Indonesia (PT FI). Ia menyebut masa habis kontrak Freeport pada 2041, namun diperpanjang hingga 2061 mendatang. Erick Thohir pun membatah perpanjangan kontrak ini kesannya terburu-buru. Menurutnya, dalam bisnis pertambangan, investasi memang harus dilakukan lebih awal, tidak bisa setelah …

Erick Thohir Bantah Perpanjang Kontrak Freeport Terburu-Buru, Begini Ceritanya Read More »

Kemenhub Endus Ada Maskapai yang Jual Tiket Pesawat Kemahalan

Sebelumnya, Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Setiaputra meminta batasan atas Tarif Batas Atas (TBA) pesawat bisa lebih tinggi. Menyusul, usulan asosiasi maskapai yang meminta dihapusnya TBA dan harga tiket pesawat diserahkan ke mekanisme pasar. Namun, usulan penghapusan Tarif Batas Atas itu dinilai oleh Kementerian Perhubungan sebagai sesuatu yang cukup sulit, perlu merubah undang-undang yang berlaku. …

Kemenhub Endus Ada Maskapai yang Jual Tiket Pesawat Kemahalan Read More »

Pertamina Energy Forum 2023 Dorong Kolaborasi Nasional dan Global Hadapi Trilema Energi

Staf Khusus Menteri BUMN, Mohamad Ikhsan, S.E, menguraikan tantangan dan peran sektor energi dalam mencapai visi Indonesia Emas 2045. Untuk keluar dari Middle Income Trap (MIT) sebelum tahun 2045, optimalisasi gas sebagai sumber energi utama selama masa transisi. Pemenuhan kebutuhan energi gas dilakukan dengan menjaga ekspor dan impor, serta pembentukan pusat perdagangan di Indonesia. Adapun …

Pertamina Energy Forum 2023 Dorong Kolaborasi Nasional dan Global Hadapi Trilema Energi Read More »

Ini Senjata Ganjar-Mahfud MD Hadapi Debat Cawapres 22 Desember 2023

Sebelumnya, Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo akan mengevaluasi UU Cipta Kerja jika terpilih menjadi presiden pada 2024. Hal tersebut diungkapkan Ganjar dalam acara konsolidasi dengan buruh dan pelaku UMKM di Gedung Guru Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis kemarin. “Kami akan evaluasi, kalau kita ketemu pengusaha, bertemu pelaksana dari pemerintah, dan buruh kok semuanya tidak nyaman,” ujar Ganjar Pranowo dikutip …

Ini Senjata Ganjar-Mahfud MD Hadapi Debat Cawapres 22 Desember 2023 Read More »

Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Ditangkap KPK, Segini Hartanya

Presiden Joko Widodo atau Jokowi menanggapi soal Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba yang terjerat operasi tangkap tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), pada Senin, 18 Desember 2023. Dia meminta Abdul Gani Kasuba menghormati semua proses hukum yang ada di KPK. “Hormati proses hukum yang ada. Hormati proses hukum yang ada di KPK,” kata Jokowi di Jembatan Otista Kota Bogor, Jawa …

Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Ditangkap KPK, Segini Hartanya Read More »

Biaya Hidup di Jakarta Hampir Rp 15 Juta Sebulan, Penikmat UMP Bisa Apa?

Sebelumnya, Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Pudji Ismartini mengatakan, Survei Biaya Hidup  2022 mencatat sepuluh kota di Indonesia dengan biaya hidup termahal per bulannya. Dalam catatan terbaru BPS, DKI Jakarta menempati daftar urutan pertama kota dengan biaya hidup termahal di Indonesia dengan nilai konsumsi (NK) Rp14,8 juta per bulan. “Kalau di 2018 itu adalah Bekasi, dan  DKI Jakarta di urutan kedua. di 2022 …

Biaya Hidup di Jakarta Hampir Rp 15 Juta Sebulan, Penikmat UMP Bisa Apa? Read More »

Buka Peluang Pangsa Pasar B2B di Indonesia, Telkom dan Huawei Jalin Kerja Sama Strategis

Liputan6.com, Jakarta Direktur Strategic Portfolio Telkom, Budi Setyawan Wijaya dan CEO of Carrier Network Business Group Huawei Indonesia, Steven Wang menjalin kesepakatan kerja sama strategis dalam pembangunan layanan dan solusi B2B (Business-to-Business). Ya, kerja sama di penghujung tahun 2023 antara PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) bersama Huawei Indonesia tersebut untuk menyediakan layanan digital cloud. …

Buka Peluang Pangsa Pasar B2B di Indonesia, Telkom dan Huawei Jalin Kerja Sama Strategis Read More »

BPJS Ketenagakerjaan Tingkatkan Pelayanan Agar PMI Terlindungi dan Sejahtera

Liputan6.com, Medan Dalam rangka memperingati Hari Migran Internasional yang jatuh pada 18 Desember, BPJS Ketenagakerjaan menggelar kegiatan bertajuk “Sehari Bersama Pekerja Migran Indonesia (PMI)”. Kegiatan yang berfokus pada pemberian sosialisasi program dan manfaat ini diharapkan akan meningkatkan pemahaman PMI tentang pentingnya perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan. Direktur Pelayanan BPJS Ketenagakerjaan Roswita Nilakurnia yang hadir langsung pada …

BPJS Ketenagakerjaan Tingkatkan Pelayanan Agar PMI Terlindungi dan Sejahtera Read More »

Harga Emas Retro dan UBS di Pegadaian Hari Ini Naik, Simak Rinciannya

Harga emas menguat pada perdagangan Senin karena pelaku pasar melakukan aksi borong emas batangan di saat harga masih murah. Sementara, pelaku pasar saat ini tengah fokus kepada data inflasi Amerika Serikat (AS) yang akan memberikan sinyal mengenai arah suku bunga Bank Sentral AS atau Federal Reserve (Fed). Mengutip CNBC, Selasa (19/12/2023), harga emas di pasar spot naik 0,4% …

Harga Emas Retro dan UBS di Pegadaian Hari Ini Naik, Simak Rinciannya Read More »

Harga Minyak Dunia Melambung karena Serangan Pemberontak Houthi di Laut Merah

Liputan6.com, Jakarta – Harga minyak dunia naik lebih dari 1% pada perdagangan Senin karena adanya serangan kelompok bersenjata Houthi kepada kapal kapal kargo termasuk juga kapal tanker minyak di Laut Merah. Serangan Houthi ini meningkatkan kekhawatiran akan gangguan pasokan minyak mentah di dunia Namun, kenaikan harga minyak dunia ini tertahan karena memang sebenarnya pasokan sangat …

Harga Minyak Dunia Melambung karena Serangan Pemberontak Houthi di Laut Merah Read More »