Ditjen PSP Kementan Kembangkan Optimasi Lahan Kering Guna Antisipasi Dampak El Nino

Liputan6.com, Kupang Berbagai upaya dilakukan Kementerian Pertanian, untuk mengantisipasi dampak El Nino yang diperkirakan oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) masih terjadi hingga akhir tahun 2023. Kementan melalui Direktorat Jenderal   Kementerian Pertanian (Ditjen PSP Kementan) mengantisipasi kondisi tersebut, salah satunya dengan mengembangkan optimasi lahan kering, guna meningkatkan produksi pertanian di berbagai wilayah Indonesia. …

Ditjen PSP Kementan Kembangkan Optimasi Lahan Kering Guna Antisipasi Dampak El Nino Read More »

Nilai Tukar Rupiah Makin Tertekan Hari Ini, Penyebabnya Masih Soal Inflasi AS

Sebelumnya, nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) terus bergerak melemah sejak awal agustus 2023. Tercatat di 1 Agustus 2023, rupiah di kisaran 15.115 per dolar AS. Namun pada Rabu kemarin, nilai tukar rupiah sudah menyentuh 15.700 per dolar AS. Ekonom PT Bahana TCW Investment Management Emil Muhamad menjelaskan, pelemahan rupiah ini tidak sendiri. Sejumlah …

Nilai Tukar Rupiah Makin Tertekan Hari Ini, Penyebabnya Masih Soal Inflasi AS Read More »

Dicurhati Harga Tiket Pesawat Mahal di NTT, Menhub Beri Penjelasan Begini

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menegaskan pemerintah pusat tidak pandang bulu dalam membangun Indonesia. Termasuk, untuk membangun wilayah timur Indonesia seperti Nusa Tenggara. Dia mengatakan, salah satu bukti pemerintah pusat tak memandang sebelah mata Indonesia Timur dibuktikan dengan perhelatan Hari Maritim Nasional ke-59 Tahun 2023. Seremoni puncak ini digelar di Kupang, Nusa Tenggara Timur. Tak …

Dicurhati Harga Tiket Pesawat Mahal di NTT, Menhub Beri Penjelasan Begini Read More »

Aspek Keberlanjutan Bisa Tambah Daya Saing Industri Baja

Liputan6.com, Jakarta Penerapan aspek keberlanjutan pada industri baja dinilai sangat penting. Selain mengurangi jejak karbon, aspek keberlanjutan juga berperan besar dalam meningkatkan produktivitas dan daya saing. Direktur Eksekutif Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Mohammad Faisal mengatakan, produktivitas dan daya saing yang kemudian dalam jangka panjang bisa meningkatkan efisiensi dan mengurangi biaya operasional industri baja. …

Aspek Keberlanjutan Bisa Tambah Daya Saing Industri Baja Read More »

United Tractors Buka Lowongan Kerja Bagi Lulusan S1, Cek Persyaratannya

Liputan6.com, Jakarta – PT United Tractors Tbk. membuka kesempatan bagi Anda untuk bergabung dalam formasi-formasi yang tersedia. Pendaftaran lowongan kerja ini dibuka hingga 24 Oktober 2023. Melansir pada akun instagram @kemnaker, lowongan kerja kali ini dibuka untuk posisi Corporate Finance and Accounting (CFA) dan Instructor Operator (Experience) dengan minimal lulusan S1. PT United Tractors Tbk merupakan anak …

United Tractors Buka Lowongan Kerja Bagi Lulusan S1, Cek Persyaratannya Read More »

Daftar Barang Impor Kiriman e-Commerce Kena Pajak Mulai 17 Oktober 2023

Liputan6.com, Jakarta Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memutuskan mengenakan tarif Most Favoured Nation (MFN) terhadap 8 barang impor atau komoditas kiriman lewat e-commerce mulai 17 Oktober 2023.  Kedelapan komoditas barang kiriman e-commerce tersebut yakni tas (15-20%), buku (0%), produk tekstil (5-25%), alas kaki/sepatu (5-30%), kosmetik (10-15%), besi dan baja (0-20%), sepeda (25-40%), dan jam tangan (10%). Pengenaan tarif …

Daftar Barang Impor Kiriman e-Commerce Kena Pajak Mulai 17 Oktober 2023 Read More »

Jamkrindo Dorong Digitalisasi UMKM Indonesia Timur

  Liputan6.com, Jakarta PT Jaminan Kredit Indonesia (Jamkrindo) terus mendorong literasi keuangan untuk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di wilayah Indonesia Timur. Untuk itu, salah satunya melalui acara workshop yang diselenggarakan di Kota Parepare, Sulawesi Selatan. Workshop bertajuk “Mengelola Laporan Keuangan bagi UMKM dan Sosialisasi Platform UMKM Layak” ini digelar di Barugae Rujab Walikota …

Jamkrindo Dorong Digitalisasi UMKM Indonesia Timur Read More »

Jelang World Water Forum, Penjabat Gubernur Tunjukkan Cara Bali Jaga Air

Liputan6.com, Jakarta Jelang pelaksanaan The 10th World Water Forum (WWF) pada pada 18–24 Mei 2024, dilangsungkan agenda The 2nd Stakeholders Consultation Meeting (SCM) pada 12–13 Oktober 2023. Bali kembali ditunjuk sebagai lokasi pelaksanaan 2nd SCM sekaligus juga sebagai tuan rumah WWF mendatang. Penjabat Gubernur Provinsi Bali Sang Made Mahendra Jaya menyampaikan terima kasih atas kepercayaan …

Jelang World Water Forum, Penjabat Gubernur Tunjukkan Cara Bali Jaga Air Read More »

IDSurvey Targetkan Peningkatan TKDN di 2024

Liputan6.com, Jakarta IDSurvey, Holding BUMN Jasa Survei menggelar Rapat Kerja Tahunan Periode 2023 dan RKAP 2024. Adapun tema acara itu Pertumbuhan Berkelanjutan Melalui Akselerasi Transformasi Bisnis di Park Hyatt Hotel, Jakarta. Acara ini dibuka secara resmi oleh Direktur Utama PT BKI (Persero), Arisudono Soerono dan dilanjutkan dengan Pemaparan Economic Outlook 2024 oleh Ibu Doktor Hendri …

IDSurvey Targetkan Peningkatan TKDN di 2024 Read More »

Indonesia Tekankan 4 Isu Dibahada di World Water Forum 2024

Liputan6.com, Jakarta The 2nd Stakeholder’s Consultation Meeting (SCM) World Water Forum digelar di Bali pada 12—13 Oktober 2023. Indonesia mendorong partisipan yang hadir menguatkan empat isu penting yang akan dibawa ke World Water Forum ke-10 pada Mei 2024.  Hal tersebut diungkapkan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono yang juga Ketua Harian Panitia …

Indonesia Tekankan 4 Isu Dibahada di World Water Forum 2024 Read More »