Masih Pelajari Soal Divestasi Saham Vale, Erick Thohir Tak Mau Dikontrol Asing
Sebelumnya, diketahui kalau finalisasi dari divestasi saham Vale Indonesia ada di tangan Erick Thohir. Artinya, tinggal proses business to business. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif sebelumnya menyebut kalau diskusi dengan pihaknya sudah selesai. Dengan demikian, sisa finalisasi ada di tangan Erick. Beberapa waktu lalu, Menteri BUMN Erick Thohir angkat bicara soal …
Masih Pelajari Soal Divestasi Saham Vale, Erick Thohir Tak Mau Dikontrol Asing Read More »