Tungku Smelter PT ITSS Morowali Meledak Tewaskan Pekerja, Serikat Buruh Geram
Liputan6.com, Jakarta Tungku Smelter milik PT ITSS di kawasan PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP), Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah dilaporkan meledak pada Minggu (24/12/2023) pagi. Akibat Tungku Smelter meledak itu, diduga ada belasan orang yang meninggal dunia. Termasuk ada yang kritis, luka berat, maupun luka ringan. Menganggapi hal itu, Ketua Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia …
Tungku Smelter PT ITSS Morowali Meledak Tewaskan Pekerja, Serikat Buruh Geram Read More »