1,2 Juta Tiket KA Libur Nataru Ludes Terjual
Liputan6.com, Jakarta PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mencatat penjualan tiket perjalanan periode Libur Natal dan Tahun Baru 2024 (Nataru) meningkat. Tercatat sudah ada 1,2 juta tiket kereta api yang terjual untuk periode tersebut. VP Public Relation KAI Joni Martinus menyampaikan periode Nataru ditetapkan selama 18 hari, mulai 21 Desember 2023 sampai 7 Januari …